Kalapas Slawi Ikuti Pengarahan Kakanwil Kemenkumham Jateng Bersama Pimpinan UPT Se-Jawa Tengah

    Kalapas Slawi Ikuti Pengarahan Kakanwil Kemenkumham Jateng Bersama Pimpinan UPT Se-Jawa Tengah
    Dok. Humas Lapas Slawi

    SEMARANG - Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Slawi Winarso mengikuti kegiatan pengarahan Kakanwil Kemenkumham Jawa Tengah. Senin (28/11/2022).

    Kegiatan yang berpusat di Aula Kresna Basudewa Kantor Wilayah ini merupakan tindaklanjut dari hasil Rapat Koordinasi Capaian Kinerja Tahun 2022 dan Penyusunan Target Kinerja Tahun 2023 yang berlangsung di Jakarta pada 23 - 25 November 2022 lalu.

    Kakanwil menyampaikan kembali berbagai arahan dari Pimpinan Kementerian, baik oleh Menteri Hukum dan HAM, Sekretaris Jenderal maupun Inspektur Jenderal. Dalam arahannya, Kakanwil memberikan penekanan pada beberapa hal. Pertama dia menaruh atensi besar terhadap pontensi gangguan keamanan, terutama masalah pelarian.

    Lebih rinci, Yuspahruddin meminta agar pelaksanaan jam kerja harus sesuai ketentuan dan harus selalu melakukan kontrol terhadap lingkungan kerja.

    Menanggapi hasil pengarahan tersebut Winarso dan jajaran Lapas Slawi Siap melaksanakan dengan penuh tanggung jawab arahan yang diberikan.

    (Humas Lapas Slawi) 

    kemenkumham jateng lapas slawi humas lapas slawi
    RIO BANI RYANDINO

    RIO BANI RYANDINO

    Artikel Sebelumnya

    Kakanwil Kemenkumham Jateng Saksikan Sertijab...

    Artikel Berikutnya

    Lapas Slawi Ikuti Upacara Peringatan Hari...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Kolaborasi Dengan Royal Thai Police Tangkap Bandar Narkoba DPO Red Notice di Bangkok, Thailand
    Bareskrim Polri Berhasil Amankan DPO Pengendali Clandestine Lab di Bali Asal Ukraina, Dirtipidnarkoba: Bukti Tegas Perang Melawan Narkoba
    Jajaran Kodam XIV/Hsn di Wilayah Sulsel Berikan Bantuan kepada Korban Banjir
    Kapusjianstralitbang TNI Raih Gelar Doktor dengan Predikat Cumlaude dari Universitas Indonesia
    Kodim 1710/Mimika Gelar Nobar Kegiatan Pemberian Penghargaan Kasad untuk Kampung Pancasila 2024

    Ikuti Kami